Bhabinkamtibmas Polsek Cimarga Polres Lebak Melaksanakan Giat Kunjungan Kepada Warga
Tiennews Lebak, || Bripka Ajiludin selaku Bhabinkamtibmas Polsek Cimarga Polres Lebak melaksanakan kunjungan kepada warga dalam rangka program Quick Wins Presisi Polri sekaligus meningkatkan kemitraan dan silaturahmi idul fitri kepada warga Kp.Pasir Kolecer Desa Tambak Kecamatan Cimarga Kabupaten Lebak.Rabu (26/04/2023).
Disamping Kunjungan Bhabinkamtibmas memberikan penyuluhan akan pentingnya giat siskamling selaku aktip,demi menjaga keamanan lingkungan.
Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Wiwin Setiawan.S.I.K., M.H, melalui Kapolsek Cimarga IPTU Adi Irawan,SH. mengatakan.
“Bhabinkamtibmas Bripka Ajiludin ,disaat melaksanakan kunjungan selalu berpesan kepada warga untuk bersama-sama menjaga kamtibmas ,” imbuh Kapolsek Cimarga.